Himbauan Upacara Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) 2022 yang dilaksanakan setiap tahunnya pada hari Jumat (20/05/2022). hal ini disampaikan melalui Surat Edaran Gubernur Sumatera Utara, nomor : 003.1/5032/2022 tertanggal 13 Mei 2022.
sman6binjai.sch.id – Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Sumatera Utara mengadakan sosialisasi terkait Peran Pelajar sebagai pelopor keselamatan pengguna...