Binjai Utara– Berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 78 tahun 1994 menetapkan tanggal 25 November selain sebagai Hari Ulang Tahun PGRI. Juga, sebagai Hari Guru Nasional. Kelurga besar SMA Negeri 6 Binjai gelar upacara dalam rangka peringatan Hari Guru Nasional ( HGN) tahun 2022 di lapangan sekolah. Jum’at, ( 25/11). Upacara bendera Hari Guru Nasional (HGN) mulai pada pukul 07.30 WIB. Upacara di pimpin langsung oleh bapak Kacabdis Pendidikan Stabat Junanda, S.Pd., M.Ed,dan seluruh Guru dan Pegawai sebagai petugas upacara bendera, serta siswa/i SMA Negeri 6 Binjai mengikuti upacara bendera dengan…
Selengkapnya...